Emirar Halaman Ketentuan Layanan
Emirar https://www.emirar.xyz/p/terms.html

Ketentuan Layanan

Dengan mengakses situs web ini www.emirar.xyz, kamu selaku pengunjung situs web ini menyetujui ketentuan layanan yang ada di sini, semua berlaku hukum dan peraturan.

Konten

Seluruh konten di situs web ini adalah bersifat umum untuk tujuan informasi. Seluruh konten dapat mengalami perubahan tanpa pemberitahuan sebelum dan sesudahnya. Kami tidak menggaransi segala konten informasi atau lainnya 100% akurat. Segala akibat yang ditimbulkan oleh konten dan isi di situs web ini adalah tanggung jawab pengunjung, kami dibebaskan dari segala tanggung jawab yang diakibatkan dari penggunaan dan informasi di sini.

Kesalahan pengetikkan (typo), gambar dan informasi yang ada di sini menjadi tanggung jawab kami. Pengunjung dapat menghubungi kami atas kesalahan ini melalui halaman Hubungi atau berkomentar pada kolom komentar tersebut (jika tersedia).

Link ke situs web ketiga

Kami mungkin menempatkan link pihak ketiga sebagai sumber informasi, link pihak ketiga ini tidak ada keterkaitan dengan kami. Kami tidak sepenuhnya bertanggung jawab terhadap link ini, aktivitas/tindakan/efek samping yang ditimbulkan atas kunjungan ini adalah di luar tanggung jawab kami.

Penggunaan untuk Blog/Blogger/Wordpress/Webmaster

Setiap pemilik situs web, blog TIDAK DIIZINKAN menyalin/mengutip sebagian atau seluruh informasi tanpa mengubah satu katapun, tidak terbatas pada informasi tutorial, tips, info, review atau lainnya tanpa mencantumkan link sumber www.emirar.xyz. Kami dibebaskan dari segala tindakan dan pelanggaran akibat penggunaan informasi yang ada di situs web ini.

Segala tindakan/menyalin/menggandakan informasi tanpa mencantumkan sumber web kami akan di proses melalui Undang-Undang ITE di Indonesia. Termasuk akan dilaporkan ke Digital Millennium Copyright Act (DMCA).

Komentar

kamu dapat berkomentar, selama itu masih sopan kepada kami, tanpa mengganggu dan melanggar ketentuan kami, jika tidak, sebagian dari komentar kamu dapat disensor atau dihapus. Harap pertimbangkan ketentuan berikut untuk menghindari pelanggaran:

  1. Tautan eksternal - Diizinkan untuk meninggalkan tautan di komentar jika untuk keperluan meminta bantuan atau saran. Tautan selain yang tidak berkaitan dengan deskripsi situs web ini akan kami hilangkan atau ditolak.
  2. Perlakuan buruk - Kesopanan adalah hal utama, jika komentar dibuat untuk membuat orang lain tidak nyaman, atau mengandung bahasa dianggap menyinggung akan dihapus. Termasuk bahasa yang kasar, mengancam, pornografi, ofensif, menyesatkan atau memfitnah.
  3. File multimedia - Jika komentar berisi rekaman atau video di mana url ditampilkan ke situs web, pastikan bahwa situs yang dimaksud tidak melanggar hak cipta dari perusahaan dan atau individu mana pun.
  4. Anonymouse - Komentar anonim akan kami hilangkan atau ditolak. Kami hanya menerima komentar yang mengidentifikasi diri mereka sendiri.

Jika ketentuan ini dilanggar, maka sanksi yang diberikan adalah penghapusan komentar.

Ketentuan Layanan dapat berubah sewaktu-waktu.